PROFIL POLIKLINIK ISLAM SULTHAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

SEJARAH SINGKAT

Klinik Islam Sulthan berdiri sejak tahun 2008, Klinik IAIN yang awalnya hanya memiliki beberapa paramedic dan peralatan yang belum memadai. Dengan bertranformasinya IAIN STS Jambi menjadi UIN STS Jambi, maka Klinik Islam Sulthan berkembang menjadi Klinik Islam Sulthan UIN STS Jambi dengan fasilitas yang lebih lengkap dan telah memiliki tenaga profesional yang memenuhi standar kompetensi medis.

Klinik Islam Sulthan UIN STS Jambi merupakan unit terkecil dari Sub Bagian Umum dan Rumah Tangga UIN STS Jambi dan beradadi Lt. 1 gedung Rektorat UIN STS Jambi yang beralamat di Jln. Jambi-Ma. Bulian KM.16 Desa Sungai Duren Kecamatan Jambi Luar Kota Kabupatan Muaro Jambi.

VISI

Menjadi penyelenggara pelayanan kesehatan, promosi kesehatan dan pencegahan penyakit untuk mahasiswa, civitas akademika dan peserta lain dengan mutu terbaik.

 

MISI

  1. Mengeloladanmenyelenggarakankesehatansecarakomprehensif (Preventif, promotif, kuratif, rehabilitatif).
  2. Menciptakanloyalitaspelanggandenganpelayanan SDM yang professionaldanberbudayakerja prima.
  3. Mewujudkan” ParadigmaSehat” yang mengupayakanpembiyayaankesehatanberbasisjaminankesehatan ( tafakul) sebagaisalahsatuupayamewujudkanparadigmsehatdanpelayanan
JAM OPERASIONAL

Senin – Kamis

pukul 07.30 WIB โ€“ 14.00 WIB

Jumat

pukul 07.30 WIB โ€“ 14.30 WIB

Struktur Organisasi

JENIS PELAYANAN

  1. Pemeriksaan/ Konsultasi/ PengobatanUmum
  2. PenangananGawatDarurat
  3. PelayananKesehatanIbudanAnak
  4. PemeriksaanKesehatan
  5. Injeksi (Suntik)
    • KB Suntik 3 Bulan
    • KB Suntik 1 Bulan
    • Penunjang pengobatan Lainnya.
  1. KB Pil
  2. TindakanMedis/Operasi Kecil :
    • Heacting (jahit) Luka
    • Angkat Jahitan
    • Insisi Abses/Bisul
    • Jahit Telinga (dawir)
    • Extraksi Kuku/Lepas Kuku
  1. Perawatan Luka
  2. PemeriksaanLaboratoriumSederhana(dgn rapid test)
  3. PemeriksaanAsamUrat
  4. PemeriksaanGulaDarah (Diabetes)
  5. Pemeriksaan Cholesterol
  6. PemeriksaanGolonganDarah
  7. PemeriksaanUrinalisis/Kencing
  8. Tes kehamilan rapid test
  9. Cek Golongan Darah
  10. Rujukan&Kerjasamadengan Puskesmas, Rumah Sakit Pemerintah, dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan tingkat pertama serta Laboratorium lainuntukPemeriksaanLaboratoriumyglebihkompleks.
  11. Pemeriksaankesehatanindividu/Kolektif.
  12. PemeriksaanButaWarna ( Tes Ishihara )
  13. Balai Obat